Jelang Pemilu, TNI –Polri Gelar Bulan Bakti Bersih-bersih Pasar dan Fasilitas Umum

    Jelang Pemilu, TNI –Polri Gelar Bulan Bakti Bersih-bersih Pasar dan Fasilitas Umum

    JEMBER – Jelang pelaksanaan Pemungutan Suara Pemilu 2024, TNI-Polri di Kabupaten Jember melaksanakan kegiatan Bulan Bakti TNI - Polri dengan sasaran bersih-bersih Pasar Tanjung, Masjid Jami’ Al Baitul Amin, RS Citra Husada dan Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Sampah Pakusari. Pada Jum’at 02-02-2024.

    Kegiatan melibatkan personel Kodim 0824/Jember dipimpin Kapten Inf Suwarno Danramil 0824/12 Kaliwates bersama 31 orang personel, Polres Jember dipimpin Kabag Ops Kompol Istono bersama 90 orang anggota Polri, Satpol PP 20 orang dipimpin Kasatpol PP Bambang Saputro, BPBD Jember 30 orang, Dishub 20 orang, serta relawan lainnya.

    Kegiatan diawali dengan apel yang dilakukan di Mapolres Jember, selanjutnya personel dibagi menjadi 4 kelompok untuk melaksanakan Bulan Bakti TNI - Polri dengan 4 sasaran diantaranya Pembersihan pasar Tanjung, Pembersihan Depan RS Citra Husada, Pembersihan Masjid Jami’ Al Baitul Amin dan Penertiban sampah di TPA Pakusari.

    Dalam wawancaranya Kabagops Polres Jemebr Kompol Istono menyatakan, bahwa kegiatan ini merupakan bulan bakti TNI-Polri dan relawan lainnya menjelang pelaksanaan Pemungutan Suara Pemilu 2024, kita melakukan pembersihan di 4 titik, sehingga personel yang ada kita bagi menjadi 4 kelompok, jelas Kabagops Polres Jember tersebut.

    Demikian halnya Danramil 0824/12 Kaliwates yang juga memimpin personel yang Karya bakti pembersihan Pasar Tanjung, saat kami wawancarai menyatakan, bahwa saya bersama 45 orang personel disini kebagian melakukan pembersihan Pasar Tanjung, yang lainnya sudah dibagi ke beberapa titik lainnya.

    Dengan personel yang ada ini kita membersihkan sampah-sampah yang masih berserakan, kita juga mengedukasi pedagang agar membuang sampah pada tempatnya untuk menghilangkan kesan pasart tradisional itu kumuh dan kotor, sekaligus meningkatkan kesehatan pedagang maupun pengunjung. Tegas Danramil Kaliwates tersebut.

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso dalam wawancaranya juga mendukung kegiatan tersebut, ini merupakan kegiatan positif dalam rangka meningkatkan kebersihan, agar kita semua terlindung dari bahaya wabah penyakit, bencana alam dan lain-lainnya.

    Sekaligus sebagai edukasi kepada masyarakat luas agar membuang samah pada tempatnya, menjaga kebersihan lingkungan sekitarnya. Jelas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Puskeswan Sinergi Dengan Koramil 0824/04...

    Artikel Berikutnya

    Warga Dusun Tamanrejo Diserang DBD, Babinsa...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Babinsa Kraton Koramil 0824/18 Kencong Ikut Memberikan Penyuluhan Pada Posyandu Remaja
    Danramil 0824/09 Tempurejo Bersama Muspika Silaturahmi Ke Pesantren Al Wafa Mantapkan Komsos
    Kasdim 0824/Jember Dampingi Kunjungan Tim Observasi MBG dan BPKP Provinsi Jawa Timur
    Leonardy Harapkan Kongres PB Lemkari Akhir Januari 2025
    Babinsa Jambearum Koramil 0824/05 Sumberjambe,  Ikut Penyuluhan Kesadaran Masyarakat Akan Kewaspadaan Bencana
    Koramil 0824/14 Panti Karya Bakti TNI,  Penghijauan dan Pembersihan Kali, Semarak Hari Juang Kartika Ke 79
    Kelompok Staf Ahli Pangdam V/Brw,  Tinjau Uji Coba Program Makan Bergizi Gratis Wilayah Kodim 0824/Jember
    Dandim 0824/Jember Pimpin Tradisi Purna Wira dan Purna Tugas, Selamat Jalani Masa Purna Tetap Jalin Silaturahmi
    Kodim 0824/Jember Gelar Donor Darah Peringati Hari Juang TNI AD ke-79 dan HUT Kodam V/Brawijaya ke-76
    Muspika Jajaran Bersama Unsur Pengamanan Pilkada, Patroli Gabungan Keliling TPS Diwilayah, Jelang Pemungutan Suara
    Dandim 0824/Jember Tinjau Kawasan Rawan Bencana Kebun Gunung Gambir Sumberbaru
    Pasiops Kodim 0824/Jember Hadiri Apel Pemberangkatan Pengiriman Logistik Pilkada Ke PPK
    Usai Penghitungan Tingkat Kecamatan, Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Bersama Aparat Terkat Kawal Pergeseran Logistik Pilkada Ke KPUD Kabupaten Jember
    Pembekalan dan Konsolidasi Badan Ad Hoc Jelang Pemungutan Suara, Dandim 0824/Jember dan Forkopimda Sepakat Penyelenggara Harus Netral
    Dandim 0824/Jember Ikut Menyambut Kedatangan Kapolda Jawa Timur
    Babinsa Koramil 0824/18 Kencong Cek Kios Pupuk, Cegah Kelangkaan Pupuk Bersubsidi
    Dandim 0824/Jember Ikuti Bimtek Secara Virtual oleh Irdam V/Brw
    SMA Kartika Jember Kebut Latihan Jelang Launching Drumband Pena Perkasa, Akan Mengiringi Peserta Tajemtra
    Polisi Lalu Lintas Berhasil Amankan Pelanggar yang Teryata Bawa Sabu di Jember

    Ikuti Kami